Selamat Datang
Selamat datang di Website Resmi Pemerintah Desa Rensing Bat. Kami berharap dengan hadirnya website ini, pemerintah Desa Rensing Bat bisa terus meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, dan sebagai upaya kami mewujudkan keterbukaan informasi bagi warga desa Rensing Bat.
Website ini juga dimaksudkan sebagai sarana publikasi untuk memberikan informasi dan gambaran tentang potensi Desa Rensing Bat, serta meningkatkan pelayanan kepada masyarakat untuk mengangses informasi. Melalui keberadaan website ini kiranya masyarakat dapat mengetahui seluruh informasi tentang kebijakan Pemerintah dalam pembangunan desa sesuai dengan amanah Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa.
Keritik dan saran juga kami sangat harapkan demi penyempurnaan website ini dimasa yang akan datang.Semoga keberadaan webite Desa Rensing Bat ini memberikan manfaat bagi kita semua. Amin Yarobbal Alamin.
BERITA DESA
Kolam Sungai Gerung, Wisata Pemandian yang Terlupakan
RENSINGBAT.DESA.ID_Pemandian sungai gerung yang ada di Desa Rensing Bat yang kita kenal sekarang tidak seperti dulu, yang mana di tempat inilah kami pada waktu sore selalu bermain mandi manda sampai tak ingat makan. Kegirangan kami terjun bebas dari atas bongkahan...
Rumah Pusaka di Tengah Desa
RENSINGBAT.DESA.ID_Jika kita ke Desa Rensing Bat dan berjalan-jalan di RT 04 Gubuk Tengak di tengah-tengah pemukiman padat penduduk Dusun Rensing Bat, Kita akan menjumpai Rumah mungil berukuran kurang lebih 1,5 x 2 meter beratapkan Daun Kelapa berdindingkan pagar...
Peririk Bubus, Ritual Tahuanan Masyarakat Rensing Bat
RENSINGBAT.DESA.ID_Salah satu keluarga di Desa Rensing Bat Kecamatan Sakra Barat Kabupaten Lombok Timur yang masih mempertahankan kebudayaan adat mereka sampai sekarang ini, Kebudayaan adat tersebut adalah “Peririk Bubus” (peririk senjata pusaka peninggalan nenek...
Pemdes Rensing Bat Tuntaskan RTLH Melalui Dana Desa
RENSINGBAT.DESA.ID_Di postingan sebelumnya, Kami pernah memposting pemberitaan tentang Dana Desa yang di peruntukkan untuk Pembangunan RTLH di Desa Rensing Bat yang mana dalam postingan tersebut di sebutkan jumlah warga miskin penerima baik sebelum Dana Desa di...
Masuki Musim Hujan, Petani Rensing Bat Mulai Semai Bibit Padi
RENSINGBAT.DESA.ID_Hujan mulai turun sejak tiga hari lalu di wilayah desa Rensing Bat khususnya, Dengan demikian kesibukan petani jauh pasca tembakau berkhir mulai terlihat dengan di mulainya persemaian bibit padi untuk musim tanam di musim penghujan tahun 2018-2019....
Perbanyak Membaca Shalawat, Ajakan Tuan Guru di hari Peringatan Maulid Nabi di Rensing Bat
RENSINGBAT.DESA.ID_Peringatan maulid Nabi Muhammad SAW jatuh pada setiap tanggal 12 Rabiul Awal dalam penanggalan tahun Hijriyah dan di tanggal inilah beliau di lahirkan yang bertepatan dengan tahun 571 M. tahun gajah. Kata maulid atau milad dalam bahasa Arab berarti...